Menerapkan Meritrokasi dalam Pendidikan di Indonesia, Siapkah?
Pengertian Meritrokasi Meritokrasi merupakan sebauah kata yang berasal dari kata merit atau manfaat, meritokrasi menunjuk suatu bentuk sistem politik yang memberikan penghargaan lebih kepada mereka yang berprestasi atau berkemampuan ( wikipedia.com ). Menurut Amir Hasan Dawi (2002) dalam bukunya yang berjudul ‘Penteorian Sosiologi dan Pendidikan’, meritokrasi adalah satu pandangan atau memberi peluang kepada orang untuk maju berdasarkan meritnya, yakni berdasarkan kelayakan dan kecakapannya atau kecemerlangannya. Istilah meritokrasi pertama kali digunakan oleh Michael Young pada tahun 1958 dalam bukunya Rise of the Meritocracy . Dalam buku itu, mengisahkan tentang status di masyarakat ditentukan oleh IQ serta usahanya. Akhirnya, sistem meritokrasi mengarah ke revolusi sosial di mana massa menggulingkan elit, yang telah menjadi sombong dan terputus dari sentimen publik. Meritokrasi di Era Globalisasi Di jaman yang semakin modern ini, di era globalisasi, semua aspek kehidu
Komentar
Posting Komentar